Tuesday, 10 September 2024
Ragam

Ini Perbandingan Tarif Taksi Udara di Indonesia dan Amerika Serikat

Ini Perbandingan Tarif Taksi Udara di Indonesia dan Amerika Serikat
Dengan membayar US$ 1.000 per jam atau setara Rp 13,1 jutaatau US$ 500 per 30 menit anda bisa menggunakan taksi udara. (wsa)

FORSATER.com, JAKARTA – PT Whitesky Aviation melihat peluang bisnis yang sangat terbuka pada bisnis transportasi di Indonesia. Hal ini pun dimanfaatkan perusahaan penyedia jasa carter helikopter ini dengan membuat model bisnis taksi udara.

“Sebenarnya model bisnis ini sudah sejak lama berkembang di negara maju seperti Amerika Serikat (AS). Bahkan kini populasi helikopter di AS telah mencapai 12 ribu unit,” ujar CEO Whitesky Aviation Denon Prawiraatmadja, dilansir liputan6, Sabtu (09/04/2016)

Dikatakannya, di Amerika Serikat, populasi helikopter sudah 12 ribu. Dari situ kelihatan berapa untuk layanan charter inter city.

Negara lain yang juga memiliki modal transportasi berupa taksi udara adalah Kanada dan Brasil. Saat ini populasi helikopter di kedua negara tersebut masing-masing mencapai 2.000 unit. “Populasi terbesar kedua, Kanada dan Brasil. Di sana ada sekitar 2.000-an unit,” kata dia.

Sementara untuk tarif, Denon menyatakan di AS masyarakat yang ingin menikmati fasilitas ini harus membayar sekitar US$ 1.100 per jam atau setara dengan Rp 14,4 juta. Tarif tersebut sebenarnya tidak terlalu mahal jika dibandingkan dengan rata-rata pendapatan per kapita masyarakat di negeri Paman Sam tersebut.

“Kalau dilihat harga per jam US$ 1.100-US$ 1.200. Dengan helikopter bukan seperti yang Bell 505 Jet Ranger. Kalau dengan itu mungkin bisa setengahnya, US$ 500 per jam. Tapi dengan buying power di sana tidak masalah, masyarakatnya kebanyakan kelas menengah,” kata dia.

Sementara di Indonesia, tarif taksi udara diproyeksi sekitar US$ 1.000 atau setara Rp 13,1 juta. Meski begitu, rencananya taksi udara di Indonesia bisa disewa selama 30 menit dengan harga US$ 500. (sc)

Leave a Reply

RCTI ditutup di platform selain MNC Group.
RCTI Ditutup di Platform Selain MNC Group
TVRI Tolak Tayangkan Film Pengkhianatan G30S PKI
TVRI Tolak Tayangkan Film Pengkhianatan G30S/PKI, Ini Alasannya
MNC Grup Gugat PSSI Hingga Mediatama Televisi Rp1 Triliun Soal Hak Siar Liga 1
MNC Grup Gugat PSSI Hingga Mediatama Televisi Rp1 Triliun Soal Hak Siar Liga 1
Olimpiade 2020 di TV Diacak
Olimpiade 2020 di TV Diacak
Jadwal Lengkap AFF Cup 2020 di TV
Jadwal Lengkap AFF Cup 2020 di TV
Siaran TV Siarkan Final Copa America 2021 Brazil vs Argentina di Parabola
Siaran TV Siarkan Final Copa America 2021 Brazil vs Argentina di Parabola
Siaran TV Siarkan Final EURO 2020 Italia vs Inggris di Parabola
Siaran TV Siarkan Final EURO 2020 Italia vs Inggris di Parabola
Jadwal siaran TV perempat-final EURO 2020 di parabola.
Jadwal TV Perempat-Final EURO 2020 di Parabola
Frekuensi Terbaru TVRI Nasional.
Frekuensi Terbaru TVRI Nasional
Frekuensi NBT Thailand di Parabola
Frekuensi NBT Thailand di Parabola
Frekuensi Siaran TV Makkah dan Madinah di Parabola
Frekuensi Siaran TV Makkah dan Madinah di Parabola
Frekuensi Terbaru TransTV dan Trans7 di Telkom 4
Frekuensi Terbaru TransTV dan Trans7 di Telkom 4
Siaran TV Alternatif siarkan MotoGP
Siaran TV Alternatif Siarkan MotoGP
RCTI, MNCTV dan GTV Diacak Setiap Pukul 18:00 WIB
RCTI, MNCTV dan GTV Diacak Setiap Pukul 18:00 WIB
Survei Indikator: tvOne Stasiun Televisi Paling Dipercaya
Survei Indikator: tvOne Stasiun Televisi Paling Dipercaya
Frekuensi Terbaru Trans7 di Satelit Telkom 4
Frekuensi Terbaru Trans7 SD dan Trans7 HD di Satelit Telkom 4
Daftar Siaran dan Frekuensi NEX Parabola
Frekuensi Nex Parabola Terbaru
Frekuensi K Vision di Telkom 4
Frekuensi K Vision di Telkom 4
BigTV tutup
Giliran BiGTV Berhenti Siaran
Topas TV Berhenti Siaran
Waduh! Topas TV Berhenti Siaran
Daftar Siaran Televisi di Satelit Telkom 4
Cara Mudah Mendapatkan Satelit Telkom 4
Cara Menambah Siaran TV dan FEED di Parabola bagi Pemula 9
Cara Mencari SCTV dan Indosiar di Parabola bagi Pemula
Cara Termurah Nonton RCTI GlobalTV dan MNCTV yang Diacak di Parabola
Cara Termurah Nonton RCTI, GlobalTV dan MNCTV yang Diacak di Parabola
Cara Nonton RCTI, MNCTV dan GlobalTV yang Diacak